JAKARTA, NusamandiriNews – Virus Covid-19, membuat beberapa acara yang melibatkan banyak orang terpaksa untuk tidak terselenggara dalam sementara waktu demi ikhtiar mengurangi tingkat penyebaran corona. Kini acara yang dilakukan secara live streaming, menjadi solusi terbaik untuk permasalahan ini. Hal tersebut juga menjadi salah satu alasan Universitas Nusa Mandiri (UNM) melangsungkan Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru (PKKMB) periode Maret 2022. Baca ...
Jakarta, NusamandiriNews–Kegiatan akademik merupakan hal yang wajib diselenggarakan oleh perguruan tinggi. Dalam satu tahun, tiap perguruan tinggi melaksanakan kegiatan tersebut sebanyak 2 semester. Sebelum memasuki fase semester baru, perguruan tinggi akan melaksanakan evaluasi sebagai persiapan menghadapi kegiatan akademik seperti perkuliahan, penelitian dan pengabdian masyarakat yang akan dilaksanakan selama satu semester mendatang. Evaluasi akademik dilaksanakan guna menambah kedisiplinan dosen dalam mengampu ...
JAKARTA, NusamandiriNews — Sambut mahasiswa baru (maba) Universitas Nusa Mandiri (UNM) akan gelar kegiatan Masa Orientasi Kampus (MOKA). Kegiatan MOKA tahun ini dilaksanakan sepenuhnya secara daring dengan memanfaatkan teknologi Video Conference. MOKA akan dilaksanakan pada Kamis, 10 Maret 2022 pukul 18.30-21.00 WIB. Acara akan menghadirkan Nurmalasari sebagai narasumber yang menyampaikan tentang bidang akademik sedangkan untuk materi tentang non akademik menghadirkan ...
JAKARTA, NusamandiriNews — Di era digital saat ini, teknologi informasi berkembang pesat. Salah satunya dapat dimanfaatkan sebagai tempat bertukar informasi dengan cepat dan mudah. Pesatnya teknologi informasi ini, ditandai juga dengan banyaknya situs-situs website yang digunakan untuk memajukan suatu bisnis, baik itu perorangan maupun kelompok atau bisa juga digunakan sebegai media promosi. Sinergi dengan tumbuhnya teknologi digital, di kota ataupun ...
JAKARTA, NusamandiriNews —Perkembangan dunia digital kian melesat dengan cepat, pandemi turut menjadi pendorong beberapa perubahan dan kebiasaan di masyarakat. Sistem digitalisasi dalam berbagai aspek kehidupan masyarakat, suka atau tidak terus dilewati dan diikuti dengan berbagai tantangan individu. Mereka yang tetap bertahan pada sistem lampau, maka mau tidak mau akan tergerus oleh perubahan. Sebut saja, transaksi jual beli yang terjadi di ...
JAKARTA,NusamandiriNews—Jurusan Informatika, dahulu disebut Teknik Informatika. Jurusan ini merupakan bidang ilmu yang mempelajari bagaimana menggunakan teknologi komputer secara optimal, guna menangani masalah transformasi atau pengolahan data dengan proses logika. Disiplin ilmu ini, berfokus pada pengembangan sistem berbasis komputer dengan segala kemampuan pemrograman, kecerdasan buatan dan jaringan komputernya. Informatika, menjadi salah satu jurusan yang banyak diminati kaum muda. Pasalnya, jurusan ini ...
JAKARTA, NusamandiriNews — Aisara Fita Oktaviani, mahasiswa Universitas Nusa Mandiri (UNM) yang biasa disapa Sarah, saat ini masih aktif kuliah di semester lima program studi (prodi) Sistem Informasi. Saat ini, Sarah juga aktif di komunitas Nusa Mandiri Entrepreneur (NUNERS) yang merupakan komunitas mahasiswa wirausaha di bawah naungan Nusa Mandiri Entrepreneur Center (NEC). Bagi Sarah, kuliah bukan hanya sekedar belajar dan ...
JAKARTA, NusamandiriNews — Nusa Mandiri Innovation Center (NIC) sukses menyelenggarakan kegiatan sosialisasi, pembekalan dan lepas sambut program MSIB (Magang dan Studi Independent Bersertifikat) Batch 2, secara daring pada Senin (21/1). Acara ini bertajuk ‘Elevate Your Potential to be a Good Generation in The Future through MSIB 2022’. Dan dihadiri oleh seluruh peserta program MSIB 2022 bersama dosen pembimbing program MSIB ...
Oleh: Ipin Sugiyarto NusamandiriNews–Bidang pendidikan sangat berperan dalam mencetak generasi berkarakter dan bermartabat. Dengan ilmu pengetahuan, setiap generasi memiliki bekal untuk menjawab setiap tantangan dan pandai mengambil peluang. Ilmu pengetahuan akan senantiasa dibutuhkan dalam setiap peradaban. Lalu, dalam setiap peradaban, ilmu pengetahuan itu berkembang mengikuti kebutuhan khususnya bidang teknologi. Tak bisa dipungkiri, bidang teknologi terus berkembang dengan begitu pesat. Semuanya, ...
JAKARTA, NusamandiriNews — Dalam rangka mengembangkan potensi mahasiswa, bidang kemahasiswaan Universitas Nusa Mandiri (UNM) mendukung kegiatan-kegiatan mahasiswa di luar lingkungan kampus. Kegiatan yang dimaksud berupa latihan, kejuaraan, dan kegiatan lain yang dapat menumbuhkan potensi minat dan bakat mahasiswa. Salah satu kegiatan terdekat yang akan diikuti oleh mahasiswa UNM yaitu Kejuaraan Pencak Silat yang akan diselenggarakan di Bandung pada Februari ini. ...