Jakarta, NusamandiriNews–Latihan Dasar Kepemimpinan Mahasiswa (LDKM) merupakan kegiatan rutin yang dilaksanakan oleh pengurus ormawa (organisasi mahasiswa) setiap tahunnya. Kegaitan tersebut menyajikan berbagai materi seputar pengembangan diri. LDKM tahun ini sukses terlaksana dan memiliki rangkaian kegiatan cukup panjang selama tiga hari berturut-turut. LDKM Universitas Nusa Mandiri Baca juga: Kontrol dan Evaluasi Ormawa Universitas Nusa Mandiri Pada Kegiatan LDKM Peserta mencapai 65 ...

Jakarta, NusamandiriNews–Pelatihan terhadap ormawa (organisasi mahasiswa) Universitas Nusa Mandiri (UNM) rutin dilakukan setiap semester. Kegiatan ini bertujuan untuk mengontrol dan mengevaluasi serta salah satunya mempersiapkan kepengurusan ormawa di awal tahun, pada tahun ini Latihan Dasar Kempemimpinan Mahasiswa (LDKM) dilaksanakan pada Selasa 20 Februari 2024. Wakil rektor 2 bidang non akademik Universitas Nusa Mandiri (UNM) mengatakan kegiatan ini dilaksanakan dalam rangkaian ...

Jakarta, NusamandiriNews–Latihan Dasar Kepemimpinan Mahasiswa (LDKM) memasuki hari ke-2 dari total 3 hari rangkaian kegiatan yang dilaksanakan oleh gabungan ormawa (organisasi mahasiswa). Kegiatan sukses terlaksana di Universitas Nusa Mandiri (UNM) Kampus Jatiwaringin pada Selasa 20 Februari 2024. Pada awal kegiatan, Senin 19 Februari 2024, kegiatan LDKM diisi dengan beberapa rangkaian kegiatan materi yakni tentang Karier dengan narasumber Citrandika Selarosa, Partnership ...

Jakarta, NusamandiriNews–Latihan Dasar Kepemimpinan Mahasiswa (LDKM) Kampus Digital Bisnis Universitas Nusa Mandiri (UNM) kembali dilaksanakan pada Senin-Rabu 19-21 Februari 2024 dengan mengusung tema “Menumbuhkan Sense of Belonging Mahasiswa Sebagai Agent of Change & Generasi Penerus Bangsa”. Wakil rektor II bidang non akademik Universitas Nusa Mandiri, Arif Hidayat menyampaikan bahwa kegiatan LDKM ini tetap mengedepankan pemberian ilmu dan pendidikan kepada peserta, ...