Jakarta, NusamandiriNews–Mahasiswa Universitas Nusa Mandiri (UNM) kembali membuktikan taring startup mereka. Nuryani Mawar Putri dan Muhamad Supriyadi, dari Program Studi Ilmu Komputer, berhasil meraih predikat pemenang dalam kompetisi Pitching Startup yang digelar oleh Nusa Mandiri Startup Center (NSC). Keberhasilan ini menunjukkan keunggulan kreativitas dan pemahaman mendalam mengenai teknologi serta strategi bisnis masa depan. Dalam kompetisi yang kompetitif tersebut, kedua mahasiswa ...

Depok, NusamandiriNews–Mahasiswa dan alumni Universitas Nusa Mandiri (UNM) kembali menunjukkan kiprahnya di dunia industri, khususnya dalam bidang keamanan siber. Alwi Al Hadad, mahasiswa Universitas Nusa Mandiri, berperan penting dalam mendeteksi dan melaporkan kerentanan sistem keamanan di PT Tirta Asasta Depok (Perseroda). Menyadari potensi ancaman yang dapat membahayakan integritas sistem informasi perusahaan, Alwi segera mengambil inisiatif untuk melaporkan temuannya kepada pihak ...

Jakarta, NusamandiriNews—PT Global Sarana Sukses mengadakan pertemuan secara daring dengan Universitas Nusa Mandiri (UNM) dalam rangka penjajakan kerja sama terkait proses hiring dan rekrutmen mahasiswa serta alumni. Dalam pertemuan tersebut, Radika Pratama, selaku perwakilan HRD PT Global Sarana Sukses, menjelaskan bahwa perusahaan yang bergerak di bidang alih daya ini tengah bekerja sama dengan PT Kalbe Farma dan saat ini sedang ...

Jakarta, NusamandiriNews–Mahasiswa Program Studi Informatika Universitas Nusa Mandiri (UNM), Ridwan Saputra, Anjas Rani, dan Kurniawantoro, berhasil menciptakan aplikasi inovatif bernama SIMAS (Sistem Manajemen Seminar). Aplikasi ini hadir sebagai solusi bagi penyelenggara seminar dan masyarakat atau mahasiswa yang ingin mencari serta mengikuti seminar secara terpusat. Ridwan Saputra, salah satu pengembang aplikasi, mengungkapkan bahwa SIMAS mengusung slogan “Simas, Platform untuk semua kebutuhan ...

Jakarta, NusamandiriNews–Nusa Mandiri Startup Center (NSC) akan menggelar pembinaan bagi para mahasiswa Universitas Nusa Mandiri (UNM) yang tengah merintis startup. Kali ini, NSC menghadirkan pelatihan dengan tema From Campus to Global, yang akan membekali peserta dengan keterampilan dalam penggunaan layanan AWS Cloud. Acara ini akan diselenggarakan secara daring pada Senin, 3 Maret 2025, pukul 16.00 – 17.00 WIB. Siti Nurlela, ...

Jakarta, NusamandiriNews–Mahasiswa Universitas Nusa Mandiri (UNM) dari program studi Sains Data berhasil menciptakan start-up bernama D-Explore Nusantara, sebuah platform yang memfasilitasi personalisasi perencanaan perjalanan wisata. Startup ini digagas oleh Ihsan Aulia Rahman, Desi Masdin Dama, Rianggi Silvi Anti Butar-Butar, dan Kanita Salsabila Dwi Irmanti. Ihsan Aulia Rahman, selaku inisiator, menjelaskan bahwa D-Explore Nusantara hadir sebagai solusi bagi para wisatawan yang ...

Jakarta, NusamandiriNews–Dalam era digital yang semakin berkembang, keamanan siber menjadi aspek krusial bagi berbagai organisasi, termasuk lembaga sebesar NASA. Dengan meningkatnya serangan siber, kebutuhan akan pakar keamanan siber semakin tinggi. Mahasiswa Universitas Nusa Mandiri (UNM), Alwi Al Hadad menjadi contoh bagaimana generasi muda dapat berkontribusi dalam bidang ini dan menjadi bagian dari solusi global terhadap tantangan keamanan digital. Bryan Givan, ...

Jakarta, NusamandiriNews–Mahasiswa Universitas Nusa Mandiri (UNM) kembali menunjukkan kiprahnya di dunia startup. Ahmad Faqih, mahasiswa Program Studi Sistem Informasi UNM, berhasil mendirikan Ngrekso Digital (ngreksodigital.com), sebuah digital agency yang menawarkan berbagai layanan untuk membantu bisnis berkembang di era digital. Ngrekso Digital hadir sebagai solusi bagi para pelaku usaha yang ingin meningkatkan eksistensinya secara online. Layanan yang ditawarkan meliputi pembuatan website, ...

Jakarta, NusamandiriNews–Universitas Nusa Mandiri (UNM) kembali mengharumkan nama Indonesia di kancah internasional. Tim UNM berhasil menjadi satu-satunya wakil Indonesia dalam turnamen data science dunia Game of Nodes yang diselenggarakan oleh KNIME dan sukses melaju hingga babak 16 besar. Dalam ajang bergengsi ini, Tim Universitas Nusa Mandiri diwakili oleh Arief Rama Syarif, Dosen UNM sekaligus Founder Yayasan Komunitas Open Source, serta ...

Jakarta, NusamandiriNews – Prestasi membanggakan kembali diraih oleh mahasiswa Universitas Nusa Mandiri (UNM). Dua tim dari Program Studi (prodi) Informatika berhasil lolos ke tahap final dalam ajang Pegelaran Inovasi & Kreativitas Mahasiswa Indonesia (PIKMI) 2025 dalam skema Software Development. Kedua tim tersebut adalah Tim Informatika UNM’24 dan Tim Eclipse. Tim Informatika UNM’24 terdiri dari Garry Hardyansyah, Fahri, dan Abudan. Sementara ...