Jakarta, NusamandiriNews–Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Nusa Mandiri (UNM) mengundang masyarakat umum, mahasiswa, dan para profesional untuk mengikuti Kuliah Umum dengan tema “Personal Branding 4.0: Menghadapi Tantangan dan Peluang di Era Digital Bisnis”. Acara ini akan diselenggarakan secara daring pada Kamis 21 November 2024, pukul 09.00-11.00 WIB. Dalam acara ini akan menghadirkan narasumber yang kompeten dalam bidang Personal Branding, ...
Bekasi, NusamandiriNews—Dosen Program Studi (prodi) Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Nusa Mandiri (UNM) bekerja sama dengan Komunitas UMKM (Usaha Mikro Kecil Menengah) Naik Kelas sukses mengadakan kegiatan pengabdian masyarakat bertema “Optimasi Konten Digital untuk UMKM Naik Kelas Bekasi: Menarik Pelanggan di Era Digital.” Acara ini berlangsung pada Sabtu, 9 November 2024, di Songgo Jati, Bekasi. Kegiatan ini ...
Bekasi, NusamandiriNews—Dosen Universitas Nusa Mandiri (UNM) dan mahasiswa mengadakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat bekerja sama dengan anggota komunitas UMKM Naik Kelas Kota Bekasi di Songgo Jati Venue & Resto. Kegiatan ini bertujuan memberikan kontribusi nyata dalam mendukung anggota komunitas UMKM Naik Kelas melalui ilmu pengetahuan dan praktik yang dapat diterapkan dalam kegiatan bisnis mereka. Ketua pelaksana kegiatan, Muhammad Abdullah, didampingi ...
Jakarta, NusamandiriNews–Prestasi membanggakan datang dari Nur Khofifah, mahasiswa Program Studi (prodi) Manajemen Universitas Nusa Mandiri (UNM) yang berhasil terpilih sebagai duta edukasi mewakili Provinsi Jakarta. Pemilihan Duta Edukasi Indonesia Generasi 2 2024 ini didukung oleh Kemenparekraf RI, Kemenpora RI dan Kemendikbud RI, dan telah terpilih para pemuda/i terbaik dari berbagai provinsi di Indonesia. Wakil rektor II bidang non akademik Universitas ...
Depok, NusamandiriNews–Program Studi (prodi) Manajemen Universitas Nusa Mandiri (UNM) kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung pengembangan keterampilan siswa dengan menyelenggarakan kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat untuk SMK Tri Sukses Depok. Kegiatan ini mengusung tema “Menginspirasi Masa Depan: Penguatan Keterampilan Melalui Pelatihan Pengembangan Ide Bisnis”, yang bertujuan untuk memperkuat kompetensi kewirausahaan siswa SMK dalam menghadapi dunia kerja maupun menciptakan usaha mandiri. Kegiatan dilaksanakan ...
Jakarta, NusamandiriNews–Mahasiswa prodi Manajemen Universitas Nusa Mandiri (UNM) memiliki pengetahuan dasar tentang bisnis dan organisasi yang bisa menjadi modal awal untuk memulai usaha. Tak perlu menunggu sampai lulus, mahasiswa bisa mulai merintis bisnis sejak sekarang untuk menambah pengalaman dan tentunya penghasilan. Maruloh sebagai kepala Nusa Mandiri Entrepreneur Center (NEC) membeberkan 3 ide bisnis yang cocok dan bisa dicoba untuk mahasiswa ...
Jakarta, NusamandiriNews–Universitas Nusa Mandiri (UNM), yang dikenal sebagai kampus digital bisnis, terus berupaya mendorong mahasiswa dalam mengembangkan karir melalui program magang. Salah satu, mahasiswa berprestasi dari Program Studi (prodi) Manajemen, Idholla Nur Aprillioen, saat ini menjalani magang sebagai Accounting – Account Payable di Restoran Sudestada Jakarta. Magang ini berlangsung dari Juli hingga Desember 2024, memberikan Idholla kesempatan mendalam untuk memahami ...
Jakarta, NusamandiriNews–Dalam upaya mengembangkan keterampilan dan pengetahuan mahasiswa, Program Studi (prodi) Manajemen di Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Nusa Mandiri (UNM) terus berkomitmen untuk menjembatani mahasiswa dengan dunia industri. Salah satu buktinya, Nur Khofifah, mahasiswa semester 7 dari Prodi Manajemen, berhasil lolos seleksi program MAGENTA (Magang Generasi Bertalenta) di PT Jakarta Industrial Estate Pulogadung (JIEP), sebuah perusahaan BUMN yang ...
Depok, NusamandiriNews–Himpunan Mahasiswa Manajemen (HIMMA) Universitas Nusa Mandiri (UNM) sukses melaksanakan kegiatan Mini Class 2 dengan tema Public Speaking “Catch Your Audience” pada Sabtu, 5 Oktober 2024 di UNM kampus Margonda. Kegiatan Mini Class 2 ini menghadirkan narasumber yaitu Nur Khofifah, seorang public speaking enthusiast dan juga salah satu mahasiswa berprestasi prodi Manajemen di Universitas Nusa Mandiri. Baca juga: HIMMA Prodi ...
Depok, NusamandiriNews–Himpunan Mahasiswa Manajemen (HIMMA) Universitas Nusa Mandiri (UNM) akan menyelenggarakan Mini Class yang kedua dengan tema pembicaraan Public Speaking “Catch Your Audience”. Kegiatan ini akan dilaksanakan pada Sabtu 5 Oktober 2024 di Student Corner lantai 9, Universitas Nusa Mandiri kampus Margonda, Depok. Mini Class kali ini terbuka bagi seluruh mahasiswa yang ingin meningkatkan keterampilan berbicara di depan umum. Event ...