Jakarta, NusamandiriNews — Kolaborasi UNM dan Universiti Malaysia Pahang di Webinar Fakultas Teknologi Informasi (FTI). FTI Universitas Nusa Mandiri (UNM) dan Universiti Malaysia Pahang, bekerja sama menyelenggarakan webinar Visiting & Sharing Universities Series Pertama dengan tema “Digital Citizenship and Cyber Safety”. Pelaksanaan kegiatan dilakukan secara daring, Sabtu (23/10). Materi webinar ini dibagi menjadi dua sesi. Sesi pertama disampaikan oleh Ferda ...

Jakarta, NusamandiriNews–Dosen dan mahasiswa Universitas Nusa Mandiri (UNM) bekerjasama dengan komunitas Knowledge Connecting Community Indonesia Cerdas menggelar kegiatan workshop dengan tema “Workshop Perancangan Jaringan Komputer RT/RW Net Guna Mendukung Pembelajaran e-learning di Lingkungan masyarakat”. Kegiatan workshop ini merupakan bentuk pengabdian masyarakat (PM) sebagai wujud tri dharma perguruan tinggi. Kegiatan digelar pada Sabtu (23/10) lalu secara daring. Sasaran PM ini adalah ...

Jakarta, NusamandiriNews — Menjadi anak sulung dari tiga bersaudara, Dhea Milanda berasal dari kota kecil, Ngabang, Kalimantan Barat. Ia anak seorang petani sawit, kedua orang tuanya bekerja keras berpeluh keringat demi ketiga anaknya. Dhea sapaan akrabnya, merupakan lulusan SMK Maniamas Ngabang tahun 2019. Harapannya untuk kuliah, sempat harus terputus. Saat orangtuanya, dalam beberapa tahun terakhir, tak mampu lagi untuk bekerja. ...

Jakarta, NusamandiriNews–Berdasarkan surat edaran yang dikeluarkan oleh Universitas Nusa Mandiri (UNM) dengan nomor : 012/3.02/UNM/X/2021 tentang penyelenggaraan Pembelajaran Tatap Muka (PTM) pada semester gasal 2021/2022. Menindaklanjuti hal tersebut, Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Nusa Mandiri (UNM) adakan sosialisasi PTM untuk Dosen. Acara ini menekankan terkait PTM secara terbatas dengan tetap menerapkan protokol kesehatan secara ketat, serta kombinasi pembelajaran secara ...

Jakarta, NusamandiriNews–Prodi Sistem Informasi memberkan pelatihan dalam kegiatan pengabdian masyarakat (PM). Kegiatan ini sebagai bentuk tri dharma perguruan tinggi yang ditujukan pada siswa binaan Yayasan LAGIZ (Yayasan Lembaga Amil Zakat Gema Indonesia Sejahtera). Fakultas Teknologi dan Informasi, prodi Sistem Informasi Universitas Nusa Mandiri (UNM) menyelenggarakan kegiatan PM berupa pelatihan pemanfaatan media sosial untuk penjualan online. Kegiatan diselenggarakan pada Minggu (17/10/2021). ...

Jakarta, NusamandiriNews–Pemanfaatan google form untuk kader PKK kelurahan Ragunan. Google form merupakan sebuah layanan google yang bisa digunakan untuk membuat survey secara online guna mengumpulkan informasi untuk pendataan. Pengelolaan data berbasis digital perlu diterapkan untuk mempermudah pengumpulan dan pengeloalaan data. Gerakan Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (PKK) merupakan organisasi kemasyarakatan yang memberdayakan wanita untuk turut berpartisipasi dalam pembangunan negara. Peran PKK ...

Jakarta, NusamandiriNews–Pentingnya membuat slide presentasi yang menarik agar saat presentasi tidak membosankan para audience. Dalam rangka melalukan Pengabdian Masyarakat (PM) untuk memenuhi tri dharma perguruan tinggi, dosen Universitas Nusa Mandiri (UNM) bersama dengan Lembaga Amil Zakat Gema Indonesia Sejahtera (LAGZIS) bekerja sama untuk mengadakan Sosialisasi dengan tema “Pembuatan Slide Presentasi Yang Baik dan Menarik bagi Siswa dan Siswi LAGZIS Caman”,  ...

JAKARTA – Dosen Universitas Nusa Mandiri (UNM) beserta mahasiswa sukses melakukan pengabdian masyarakat (PM) secara daring pada Sabtu (9/10) pukul 09:00 WIB. Kegiatan PM ini bertemakan “Sosialisasi Pentingnya Bijak Dalam Menggunakan Media Sosial”. Tim dosen UNM yang melaksanakan kegiatan PM ini terdiri dari Hylenarti Hertyana selaku ketua pelaksana, Fatmawati sebagai tutor, Narti dan Siti Nur Khasanah sebagai tim tutor. Sedang, ...

Jakarta, NusamandiriNews— Upaya Pencegahan dan Pemberantasan Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkotika (P4GN) membutuhkan kerja sama dari seluruh komponen bangsa terutama dari kalangan generasi muda yang akan menjadi masa depan bagi bangsa Indonesia tercinta. Kerja sama tersebut diwujudkan dalam lingkungan kampus dengan komitmen yang nyata melalui peran, serta komponen seluruh masyarakat kampus dan stakeholders dengan menjadi relawan anti narkoba. Universitas Nusa ...

Jakarta, NusamandiriNews — Dirga Wira Ramadan Sahputra, salah satu putra kebanggan Universitas Nusa Mandiri (UNM) kembali menorehkan prestasi di bidang olahraga berkuda. Kali ini, mahasiswa Teknik Informatika Universitas Nusa Mandiri (UNM) ini, meraih Juara I dalam kompetisi nasional Show Jumping Try Out 2021, pada kategori Show Jumping 110 cm open. Kompetisi yang diadakan Emporium Horse Club, diikuti oleh kurang lebih ...